HP DesignJet Z6800 Photo Production Printer

Printer dengan 8 warna tinta ukuran 60-inch (1524-mm) untuk produksi grafis yang tercepat.

  • Dilengkapi hardisk ukuran 320 GB untuk proses file ukuran besar.
  • 8 warna tinta dengan 3 warna hitam terpisah.
  • Penggulung kertas otomatis.
  • Proses input kertas mudah & ergonomis.
  • PDF manajemen dengan HP SmartStream Software.
  • Hasil lebih akurat dan konsisten berkat spectrophotometer
Compare Compare

Deskripsi

HP Designjet Z6800 cetak rekor dalam menyelesaikan order dengan printer ukuran 60 inch tercepat untuk produksi grafis. Warna dan hitam-putih yang luar biasa di media apa saja. Fitur manajemen warna yang maju dengan dukungan dari HP yang terpercaya dan mudah dioperasikan.

Didesain untuk Kecepatan dan Produktifitas

  • Cetak dengan kecepatan hingga 140 m²/jam dalam mode cepat dan 20 m²/jam dalam mode kualitas tinggi.
  • Hemat waktu dan langkah dalam mencetak berkat kemampuan untuk mencetak file dalam ukuran besar.
  • Ciptakan hasil yang berkualitas dengan cepat berkat teknologi HP Double Swath dan HP Optical Media Advance Sensor.
  • Mencetak dengan nyaman dan bebas berkat dukungan kertas roll yang panjang, sistem penggulung otomatis, dan kapasitas tinta hingga 775 ml.

Kualitas Cetak Hitam-putih dan Warna yang Tak Tertandingi

  • Cetak warna tak tertandingi. Tinta HP Vivid Photo dengan warna chromatic red menawarkan jangkauan warna yang luas dan hasil mengkilap.
  • Ciptakan hasil cetak hitam-putih yang unik dengan tiga warna tinta hitam yang terpisah. Dengan kombinasi 3 warna terpisah, hasil akan lebih halus dengan dan detail sempurna.
  • Tawarkan hasil yang tahan lama hingga 200 tahun ke customer Anda.
  • Produksi poster, foto, lukisan kanvas, backlit sign, POP display, dan peta dengan kualitas gambar terbaik.

Management Warna yang Canggih

  • Ciptakan profil ICC sendiri dan dapatkan warna yang akurat dengan spectrophotometer dan color center
  • Dapatkan keakuratan warna dengan jangkauan yang lengkap meliputi: SWOP, ISO, GRACOL, 3DAP, EUROSCALE, TOYO, dan FOGRA.
  • Pilih bagaimana cara Anda mencetak, kirim file tugas dari aplikasi desain Anda atau melalui aplikasi RIP dari pihak ketiga.
  • Dapatkan warna yang nyata dengan emulsi warna dari HP Professional PANTONE® dan Adobe® PostScript®/PDF

Spesifikasi

Printing
Application Posters, Banners, Mockups, Photos, Digital fine art, Proofs, Displays, POP/POS, Light boxes – film, Exhibition, Event graphics
Maximum print speed 140 m²/hr on plain media
Color images Best: 3.2 min/page on A1/D or up to 13.1 m²/hr on glossy media
Normal: 2.1 min/page on A1/D or up to 19.7 m²/hr on glossy media
Resolution Up to 2400 x 1200 optimized dpi
Margins (top x bottom x right x left) 5 x 5 x 5 x 5 mm
Technology HP Thermal Inkjet
Ink cartridge colors 8 (Chromatic red, magenta, yellow, light cyan, light gray, light magenta, matte black, photo black)
Ink types Pigment-based
Minimum line width 0.02 mm (HP-GL/2 addressable)
Guaranteed minimum line width 0.067 mm (ISO/IEC 13660:2001(E))
Line accuracy ±0.1%
Image quality
Color accuracy Median < 1.25 dE2000, 95% of colours < 2.75 dE2000
Short term color stability < 1 dE2000 in less than 5 minutes
Long term print-to- print repeatability Average < 0.5 dE2000, 95% of colours < 1.25 dE2000
Maximum optical density 4.5 L* min/2.31 D
Connectivity
Interfaces (standard) Gigabit Ethernet (1000Base-T), EIO Jetdirect accessory slot
Print languages (standard) HP-GL/2, HP-RTL, CALS G4
Print languages (optional) Adobe PostScript 3, Adobe PDF 1.7, TIFF, JPEG
Printing paths Printer driver, HP Embedded Web Server
Memory (standard) 64 GB (virtual)
Hard disk 320 GB
Media
Handling Roll feed, automatic cutter, take-up reel
Media size (standard) 279 to 1524-mm rolls
Media types Bond and coated paper, technical paper, film, photographic paper, proofing paper, backlit, self-adhesive, banner and sign, fabric, fine art printing material
Thickness Up to 0.56 mm
Environmental ranges
Operating temperature -20 to 55°C
Storage temperature -20 to 55°C
Operating humidity 20 to 80% RH
Acoustic
Sound pressure 53 dB(A) (printing); 39 dB(A) (ready); 39 dB(A) (sleep)
Sound power 7.0 B(A) (printing); 5.5 B(A) (ready); 5.5 B(A) (sleep)
Power
Power consumption 270 watts (printing); < 48 watts (ready); < 5.3 watts (sleep); < 0.3 watts (off)
Requirements Input voltage (auto ranging): 100 to 127 VAC (+/- 10%), 5 A; 220 to 240 VAC (+/- 10%), 3 A; 50/60 Hz (+/- 3 Hz)
Dimensions (w x d x h) Printer: 2430 x 690 x 1370 mm
Shipping: 2700 x 750 x 1200 mm
Weight Printer: 190 kg
Shipping: 252 kg
What’s in the box HP Designjet Z6800 Photo Production Printer, spindle, printheads, introductory ink cartridges, maintenance cartridge, printer stand, take up reel, 3-in spindle adapter kit, quick reference guide, setup poster, startup software, power cord
Drivers (included) HP-GL/2, HP-RTL drivers for Windows; PostScript Windows and Mac drivers with optional PostScript/PDF Upgrade Kit
Certification
Safety USA and Canada (CSA certified), EU (LVD and EN 60950-1 compliant), Russia (GOST), Singapore (PSB), China (CCC), Argentina (IRAM), Mexico (NYCE), Korea (KC)
Electromagnetic Compliant with Class A requirements, including: USA (FCC rules), Canada (ICES), EU (EMC Directive), Australia (ACMA), New Zealand (RSM), China (CCC), Japan (VCCI), Korea (MSIP)
Environmental ENERGY STAR, WEEE, RoHS (EU, China, Korea, India), REACH, EPEAT Bronze
Warranty One-year limited hardware warranty